Mencari Kelokalan dalam Karya Animasi (Asian Taste Animation)-Part 2

Lesson 5/15 | Study Time: 10 Min
Mencari Kelokalan dalam Karya Animasi (Asian Taste Animation)-Part 2



Penelitian Kak Banung mengenai Animasi Citra Rasa Lokal bersumber dari :

  • Tradisi

Tradisi di Indonesia sangatlah beragam dari masing-masing daerah. Kekayaan visual tersebut bisa dimanfaatkan sebagai isnpirasi dalam proses animasi.

  • Lingkungan dekat atau keseharian

Lingkungan di sekitar adalah inti dari "rasa lokal", lokal sendiri bisa diartikan sebagai sesuatu yang "dekat". Hal-hal yang dekat dengan keseharian kita bisa dijadikan sebuah inspirasi dari Indonesian Taste Animation.