Untuk memasukkan footer dan note bisa dengan, klik Insert,kemudian pilih yang slide number ataupun header and footer. Misalkan footer akan diisi dengan tabel tertentu, contohnya dengan masukkan catatan footer. Bisa apply all yang artinya kita ingin menerapkan ini semua di seluruh slide.
Simak video dari expert, untuk mengetahui lebih lanjut.